Skip to main content

Posts

Showing posts from November, 2024

Cara Mudah dan Praktis Mengubah File Word (.Docx) Ke PDF

Di tempat kerja teman-teman sering kali minta tolong kepada saya untuk mengubah file word menjadi PDF, padahal sebenarnya itu merupakan hal yang paling mudah dikerjakan dengan komputer maupun HP. Berikut saya bagikan beberapa cara convert file word ke pdf: 1. Save As.. Cara ini paling simpel banget cuma dengan menyimpan file dokumen kamu dengan file, nama dan tipe yang baru. Sesuai dengan namanya "Save as..." yang artinya "simpan sebagai...", dengan ini kamu bisa menyimpan dokumen dengan nama baru lokasi penyimpanan lain, dan jenis file yang diinginkan. Disini kamu bisa menyimpan dokumen dalam bentuk PDF dengan cara pilih save as, pilih lokasi penyimpanan, atau abaikan jika ingin menyimpan di lokasi file pertama, kemudian pilih file type: PDF dan klik simpan. 2. Print kamu juga bisa mengkonversi dokumen jadi PDF lewat jalur "Print". caranya klik print atau tekan tombol shortcut ctrl+P, kemudian pilih printer, pilih save as PDF, klik "print", tera...

Apa saja Mata Kuliah pada Jurusan Kearsipan

Jurusan Kearsipan menawarkan berbagai mata kuliah yang dirancang untuk memberikan pemahaman mendalam tentang pengelolaan arsip. Berikut adalah beberapa mata kuliah yang biasanya diajarkan dalam program studi Kearsipan: Pengantar Ilmu Kearsipan: Dasar-dasar kearsipan dan pentingnya pengelolaan arsip. Sejarah Kearsipan dan Profesi Kearsipan: Evolusi kearsipan dan peran arsiparis. Hukum Pengamanan Informasi: Aspek hukum dalam pengelolaan dan pengamanan informasi. Dokumentasi dan Publikasi: Teknik dokumentasi dan publikasi arsip. Pengurusan Surat: Manajemen surat-menyurat dalam organisasi. Organisasi Administrasi Pemerintahan: Struktur dan fungsi administrasi pemerintahan. Manajemen Perkantoran: Pengelolaan aktivitas perkantoran sehari-hari. Tata Naskah Dinas: Penulisan dan pengelolaan naskah dinas. Arsip Kartografi: Pengelolaan arsip peta dan dokumen kartografi. Manajemen Arsip Audio Visual: Pengelolaan arsip dalam bentuk audio dan visual. Teknologi Informasi Kearsipan: Penggunaan teknolo...